Sunday, November 24, 2024 3:02

Potensi, Preferensi dan Perilaku Masyarakat Terhadap Bank Syariah di Pulau Jawa

Posted by on Sunday, April 12, 2009, 23:50
This item was posted in Database and has 0 Comments

Sebagian besar masyarakat di Pulau Jawa masih menganggap perbankan penting dan dibutuhkan dalam mendukung kelancaran transaksi ekonomi.

Kesan umum yang ditangkap oleh masyarakat tentang bank syariah adalah (1) bank syariah identik dengan bank dengan sitem bagi hasil, (2) bank syariah adalah bank yang Islami. Namun berdasarkan survey yang dilakukan di wilayah Jabar 8,1% responden yang menyatakan bahwa bank syariah secara ekslusif hanya khusus untuk umat Islam.

Artikel lengkap silahkan klik di sini

 

Comments are closed.